Berita Kalurahan

  • BLT SEMESTER 2

    27 Juni 2021 08:31:35 WIB
    BLT SEMESTER 2
    Dalam tahun 2021 penggunaan dana desa kususnya untuk pemberian bantuan langsung tunai di Kalurahan Baleharjo pada semester kedua ini diberikan pada 73 KK.Penerima ini berbeda dengan penerima di semester I, karena masih banyaknya keluarga yangum tersasar bantuan baik dari program pemerintah maupun kalurahan.Adapun ..selengkapnya

  • JANGAN ABAI PROKES

    27 Juni 2021 08:24:00 WIB
    JANGAN ABAI PROKES
    Di Baleharjo virus Covid-19 semakin menggila. Di bulan Juni ini kususnya pada Minggu IV sejumlah warga terpapar dan melakukan isoman (isolasi mandiri).Mensikapi ini semua, tim pennganan PPKM Kalurahan Baleharjo bergerak terjun melakukan tracking ke keluarga yang positive dengan memberikan pemantauan ..selengkapnya

  • MALAM TIRAKATAN HARI JADI KABUPATEN GUNUNGKIDUL KE-190

    26 Mei 2021 21:46:33 WIB
    MALAM TIRAKATAN HARI JADI KABUPATEN GUNUNGKIDUL KE-190
    Hari jadi Gunungkidul yang pada tahun ini bertepatan pada hari Kamis 27 Mei dirayakan berbeda dengan tahun sebelumnya, dikarenakan masih adanya pandemi Virus 19. Pada malam tirakatan ini di pemerintah Kalurahan Baleharjo mengadakan tirakatan dengan menggelar gaung gamelan di pendopo balai Kalurahan, ..selengkapnya

  • TRANSFORMASI PERPUSTAKAAN

    04 Mei 2021 21:26:25 WIB
    TRANSFORMASI PERPUSTAKAAN
    Perpustakaan "Taman Ilmu" menjadi salah satu perpustakaan dari 5 perpustakaan se Kabupaten Gunungkidul yang mengikuti pelatihan tehnologi informasi dan komunikasi (TIK) dan strategi pengembangan perpustakaan (SPP) yang diselenggarakan Dispussip Kab.Gunungkidul.Kelima perpustakaan dari Kalurahan Nglanggeran ..selengkapnya

  • APLIKASI SISKEUDES

    24 Februari 2021 22:37:10 WIB
    APLIKASI SISKEUDES
    Kementrian Dalam Negeri RI Direktorat Jenderal Bina Pemerintahan Desa menyelenggarakan pelatihan pengelolaan keuangan desa berbasis siskeudes angkatan I,II,III dilaksanakan di Balai Pemerintahan Desa (PMD) di Yogyakarta.Pelatihan ketiga angkatan ini diikuti oleh 3 Kabupaten di wilayah DIY dengan masing ..selengkapnya

  • PELATIHAN KETRAMPILAN PIWK

    24 Februari 2021 22:19:10 WIB
    PELATIHAN KETRAMPILAN PIWK
    Pelatihan ketrampilan ekonomi produktif bagi perempuan menuju desa perempuan Indonesia maju mandiri (desa PRIMA) sedang dilaksanakan di Kalurahan Baleharjo pada hari Rabu sampai Jumat 24 -26 Februari 2020 dengan total peserta sebanyak 25 orang.Pelatihan kusus perempuan ini dibuka langsung oleh Kepala ..selengkapnya

  • PUG BALEHARJO

    24 Februari 2021 22:16:53 WIB
    PUG BALEHARJO
    Dalam pelaksanaan pemerintahan sampai tahunbeberapa kebijakan terkait pengarusutamaan gender selalu dimasukkan dalam penerapan kegiatan penyelenggaraan pemerintahan.Dengan diawali diterbitkannya Surat Keputusan Focal Point menjadi pijakan pemerintah Baleharjo sebagai upaya penyetaraan gender.Diharapkan ..selengkapnya

  • LPJ KALURAHAN BALEHARJO 2020

    22 Februari 2021 14:43:25 WIB
    LPJ KALURAHAN BALEHARJO 2020
    Laporan pertanggungjawaban Kalurahan Baleharjo tahun anggaran 2020 telah disusun dan ditetapkan menjadi Peraturan Kalurahan.Peraturan Kalurahan Nomor 1 tahun 2020 ditetapkan tanggal 26 Januari 2021.Secara keseluruhan laporan tentang 5 bidang dengan total dana yang dikelola sebesar 1.594.867,086.Besaran ..selengkapnya