IPPKAl BALEHARJO 2022
01 Februari 2023 06:23:38 WIB
Laporan pertanggungjawaban penyelenggaraan pemerintahan Kalurahan Baleharjo Tahun 2022 telah ditetapkan dalam Peraturan Kalurahan Nomor 1 Tahun 2023.
Laporan penyelenggaraan juga disusun sebagai bentuk laporan kepada Bupati, keterangan kepada Bamuskal, dan sebagai informasi kepada masyarakat.
Bentuk informasi laporan pertanggungjawaban disampaikan melalui media sosial, spanduk, dan dipasang di papan informasi kalurahan.
Informasi yang disampaikan terkait laporan penyelenggaraan selama tahun 2022 dan anggaran tahun 2023.
Maksud penyampaian informasi ini sebagai bentuk transparansi pengelolaan anggaran dan diharapkan dapat meningkatkan peran masyarakat dan berbagai pihak dalam melakukan pengawasan penyelenggaraan pemerintahan.(iput)
Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- Pelaksanaan Imunisasi Japaneese Enchepalitis Kalurahan Baleharjo
- SURAT EDARAN PIN POLIO DOSIS KE 2 KALURAHAN BALEHARJO
- SURAT EDARAN PARTISIPASI MENYEMARAKKAN HUT KEMERDEKAAN RI ke - 79
- PEMBERITAHUAN PELAKSANAAN IMUNISASI POLIO KALURAHAN BALEHARJO
- Surat Edaran Pendataan Sosial Ekonomi Melalui Aplikasi Sipedet Cantik
- LAPORAN REALISASI APBKAL 2023
- APBKAL 2024